Wakatobi Jadi Pilot Project KemenKopUKM dan Indonesia Creative City Network

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI- Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (KemenKopUKM) Republik Indonesia (RI) dengan Indonesia Creative City Network (ICCN) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU). MoU...

JCH Wakatobi di Kloter 38 Bersama Sejumlah Daerah

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak 85 rombongan jamaah calon haji (JCH) asal Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara tergabung dalam kloter 38. Jamaah haji asal Wakatobi itu terbagi...

Dua Akademisi Sultra Latih Kader PKK Wakatobi Public Speaking, Tata Rias dan Berbusana

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kader tim penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) tingkat Kabupaten Wakatobi dilatih public speaking, tata rias dan berbusana. Mereka dilatih oleh dua akademisi...

Koperasi Perikanan Dampingan Pemkab Wakatobi Harap Bisa Ekpor Tahun ini

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) melalui Dinas Perikanan melakukan pendampingan Sertifikat Kelayakan Pengolahan (SKP) dan Monev Pemanfaatan Gudang Beku Portable di...

Bupati Lepas 84 CJH dan 2 Haji Plus Asal Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI- Sebanyak 84 Calon Jemaah Haji (CJH) dan 2 orang jemaah haji plus tahun 1445 Hijriyah/2024 Masehi dilepas oleh Bupati Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara...

Haliana Usulkan Wakatobi ke UNESCO Sebagai Hub Kolaboratif Regional Cagar Biosfer se-Asia Tenggara

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) sangat terbuka untuk berkolaborasi dengan berbagai pihak dalam menata kelola cagar biosfer yang efektif dan efisien. Hal itu...

Bupati Wakatobi Dukung Pemda Mubar Buka Penerbangan Sugimanuru-Haluoleo

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mendukung/merespon positif rencana penerbangan Makassar-Muna Barat (Mubar)-Kendari pulang pergi (PP). Hal itu diungkapkannya usai mendapat kabar jika Pemerintah daerah...

Pembangunan Infrastruktur Desa Sama Bahari dan Mantigola di Wakatobi Segera Dikerjakan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) rupanya tak tinggal diam mengenai pembangunan infrastruktur untuk masyarakat suku Bajo di sejumlah wilayah di daerah setempat. Hal...

Ini Pesan Bupati kepada CJH Asal Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Selain melakukan pelepasan untuk pemberangkatan Calon Jamaah Haji (CJH), Bupati Kabupaten Wakatobi Haliana juga menitipkan 8 pesan dan harapan kepada 86 CJH yang...

Berkat Komitmen Bupati Wakatobi KSPN Wakatobi Bisa Terealisasi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pembangunan Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) dapat berjalan dan terealisasi atas komitmen pemerintah daerah (Pemda) melalui Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana. Hal demikian...

CJH Asal Wakatobi Sepakat Nginap di Kapal saat Pergi dan Pulang Haji

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah daerah (Pemda) bersama Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) memberdayakan kapal lokal sebagai jasa transportasi laut untuk memberangkatkan Calon Jemaah...

Gerakan Pangan Murah Pemda Wakatobi Diserbu Emak-emak

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah daerah (Pemda) melalui Dinas Ketahanan Pangan (Ketapang) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) bekerjasama dengan Bulog menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) di Kelurahan...

40 Pelaku Usaha di Wakatobi Dilatih Pengelolaan Bisnis dan Manajemen Olahan Hasil Laut

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak 40 pelaku wirausaha industri olahan hasil laut dilatih pengelolaan bisnis dan manajemen. Pelatihan yang dilakukan melalui dana alokasi khusus (DAK) non fisik...

RSUD Wakatobi Naik Status jadi Paripurna

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) naik status akreditasi, dari dasar menjadi paripurna dengan tingkat kelulusan bintang lima. Sebagai informasi,...

Berita Terbaru

This will close in 0 seconds