24.3 C
Kendari
Selasa, 22 April 2025

Ketua DPD NasDem Wakatobi Berganti, Abdul Rahim Titip Agar Prestasinya Dilanjutkan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasional Demokrat (NasDem) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) berganti. Posisi ketua DPD Partai NasDem sebelumnya dipimpin Abdul...

4 Desa di Wakatobi Ini Bakal Dialiri Listrik

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak empat Desa di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) bakal dialiri listrik. Empat Desa di Wakatobi yang belum berlistrik tersebut adalah Desa Lentea,...

Lolos Seleksi, Kontingen Porpri Wakatobi Ikuti Fornas VII di Bandung

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana melepas kontingen Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persatuan Olahraga Pernafasan Indonesia (Porpri) untuk bertarung di Festival Olahraga Rekreasi...

PLN ULP Wangiwangi Promo Tambah Daya

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Perusahaan Listrik Negara (PLN) Unit Layanan Pelanggan (ULP) Wangiwangi menawarkan promo tambah daya sampai tanggal 30 November 2023. Manager PLN ULP Wangiwangi Muhammad Ryan...

Bukti Komitmen Haliana, Pemkab Wakatobi Buka Seleksi CPNS dan P3K Ini Kuotanya

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) akan membuka perekrutan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K). Kabar...

Bupati Wakatobi Minta OPD Sinkronisasi Pembangunan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mengingatkan pentingnya sinkronisasi pembangunan daerah. Hal itu ia sampaikan kepada perangkat pemerintah daerah (Pemda) setempat, pada pelaksanaan musyawarah...

Bawaslu Wakatobi Gelar Rapat Koordinasi untuk Samakan Persepsi Pola Pengawasan Pemilu 2024

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI- Guna menyamakan persepsi dan pemahaman terkait dengan pola pengawasan tahapan pencalonan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) pada pemilihan umum tahun 2024,...

Pemda Wakatobi Beli 1 Hektar Lahan untuk Pemukiman Suku Bajo di Wangsel

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI- Pemerintah daerah (Pemda) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) membebaskan lahan seluas 11,317 meter persegi (M²) di Desa Wisata Kolo, Kecamatan Wangi-Wangi Selatan...

Tanpa Henti, PLN Terus Upayakan Pemulihan Kondisi Kelistrikan di Wangiwangi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Beberapa waktu terakhir ini listrik di pulau Wangiwangi, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) mengalami pemadaman. Dikonfirmasi mengenai hal itu dan lewat Press Release nomor...
Pemda Wakatobi Lakukan Selter di 8 OPD Ini

Pemda Wakatobi Lakukan Selter di 8 OPD Ini

KABARWAKATOBI.COM - Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) secara resmi membuka seleksi terbuka (Selter) pengisian Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama. Selter itu dilakukan...

Bupati Wakatobi Serahkan Ratusan Juta Hibah untuk Masjid Pulau Tomia dan Binongko

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) menyerahkan bantuan hibah pembangunan untuk empat masjid di pulau Binongko. Empat masjid itu adalah masjid Babut Taqwa di...

36 Kelompok Budidaya Rumput Laut di Wakatobi Kebagian Paket Bantuan dari KKP RI

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Republik Indonesia (RI) menyalurkan 36 paket sarana prasarana (Sarpras) kebun bibit rumput laut (KBRL) secara simbolis. Inspektur III KKP...

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Gelar Lomba Bercerita bagi Pelajar SD/MI di Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan menggelar lomba bertutur/bercerita bagi siswa-siswi Sekolah Dasar (SD)/Madrasah Ibtidaiyah (MI) tingkat...

Pemda Wakatobi Jalin Kerjasama Dengan UHO

KABARWAKATOBI, WANGI-WANGI- Pemerintah Daerah ( Pemda) Kabupaten Wakatobi bersama universitas haluoleo ( UHO) Sulawesi Tenggara, (Sultra) menjalin kerjasama tentang program merdeka belajar beasiswa Bidikmisi...

Bupati Dukung Ekspedisi Rupiah Berdaulat BI dan TNI AL di Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Daerah (Pemda), mendukung penuh ekspedisi rupiah berdaulat tahun 2023 Bank Indonesia (BI) yang bekerjasama dengan Tentara Nasional Indonesia (TNI) Angkatan Laut (AL)...

Berita Terbaru

This will close in 0 seconds