DPN PORPI dan Kemenkes Sosialisasi Tes Kebugaran Pakai Aplikasi SIPGAR di 4 Daerah
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Tim Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Persatuan Olahraga Pernapasan Indonesia (PORPI) bekerjasama dengan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia (RI) melakukan sosialisasi dan tes kebugaran...
Koperasi Perikanan Dampingan Pemkab Wakatobi Harap Bisa Ekpor Tahun ini
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) melalui Dinas Perikanan melakukan pendampingan Sertifikat Kelayakan Pengolahan (SKP) dan Monev Pemanfaatan Gudang Beku Portable di...
PLN ULP Wangiwangi RDP Bersama DPRD Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) mengadakan rapat dengar pendapat (RDP) bersama Perusahaan Listrik Negara (PLN) Unit Layanan Pelanggan...
Pemkab Wakatobi dengan Pokja Hilirisasi Perikanan Bahas Pemanfaatan Gudang SRG
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) melalui Dinas Perikanan melakukan pertemuan dengan Pokja hilirisasi perikanan dan sosialisasi gudang SRG (Sistem Resi Gudang)....
Eliati Haliana Sampaikan Pesan Tri Tito Karnavian pada Peringatan HKG di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Ketua Umum Tim Penggerak (TP) Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Tri Tito Karnavian berpesan agar seluruh kader PKK bergerak bersama menyukseskan program-program pemerintah....
Kemendikbud Ristek RI : Suku Bajo Bagian Penting Jaga Kelestarian Cagar Biosfer Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Suku Bajo adalah bagian penting yang menjaga laut Wakatobi dan bagian penting dalam menjaga kelestarian Cagar Biosfer Wakatobi.
Pengakuan itu diutarakan Direktur Pengembangan...
Ayo Nonton Bareng Semifinal Indonesia Vs Uzbekistan Bersama Bupati Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi Haliana bakal menggelar nonton bareng (Nobar) semifinal Asian Football Confederation (AFC) laga kontra antara antara U-23 Tim Nasional (Timnas) Indonesia melawan...
Ada Takbir Keliling di Wangiwangi, Polisi Warning Knalpot Brong
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) rencananya bakal menyelenggarakan takbir keliling di pulau Wangiwangi.
Bupati Wakatobi Haliana mengatakan, rencana takbir keliling tersebut sudah...
Haliana Jadikan Wakatobi Tuan Rumah Konferensi Internasional Cagar Biosfer Asia Tenggara 2024
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) menjadi tuan rumah The 15 Th Southeast Asian Biosphere Reserves Network (SeaBRnet) atau dikenal dengan pertemuan dan konferensi...
40 Pelaku Usaha di Wakatobi Dilatih Pengelolaan Bisnis dan Manajemen Olahan Hasil Laut
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak 40 pelaku wirausaha industri olahan hasil laut dilatih pengelolaan bisnis dan manajemen. Pelatihan yang dilakukan melalui dana alokasi khusus (DAK) non fisik...
Kesbangpol Sosialisasi Undang-undang Bidang Politik di Pulau Kaledupa
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) menyelenggarakan sosialisasi Undang-undang Politik di Pulau Kaledupa, Senin...
Haliana Bersama Baznas Salurkan Bantuan Beras di Pulau Kaledupa
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana bersama Badan Amil Zakat Nasional di daerah setempat memberikan bantuan beras bagi warga lanjut usia di Pulau...
Haliana Usulkan Wakatobi ke UNESCO Sebagai Hub Kolaboratif Regional Cagar Biosfer se-Asia Tenggara
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) sangat terbuka untuk berkolaborasi dengan berbagai pihak dalam menata kelola cagar biosfer yang efektif dan efisien.
Hal itu...
5 Cabor di Wakatobi Ikut Popda Sultra, Begini Pesan Haliana
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana melepas kontingen Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) yang akan bertanding di tingkat Provinsi. Pelepasan itu berlangsung di...
Forum UMK-IKM Wakatobi Resmi Dibentuk
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Forum Usaha Mikro Kecil dan Industri Kecil Menengah (UMK-IKM) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) secara resmi dibentuk.
Ketua forum UMK-IKM Agusrianto mengatakan Pembentukan forum...