27.6 C
Kendari
Jumat, 21 November 2025

Bupati Wakatobi Minta OPD Sinkronisasi Pembangunan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mengingatkan pentingnya sinkronisasi pembangunan daerah. Hal itu ia sampaikan kepada perangkat pemerintah daerah (Pemda) setempat, pada pelaksanaan musyawarah...

Gen’98 Pelajar Kaledupa Tebar 1.000 Al-Quran dan Iqra

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Dalam rangka mewujudkan generasi Qur’ani Berakhlakul Karimah, reuni pelajar angkatan 98 se-pulau Kaledupa, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) tebar 1.000 Al-Quran dan Iqra....

Bawaslu Wakatobi Gelar Rapat Koordinasi untuk Samakan Persepsi Pola Pengawasan Pemilu 2024

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI- Guna menyamakan persepsi dan pemahaman terkait dengan pola pengawasan tahapan pencalonan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) pada pemilihan umum tahun 2024,...

Bank Sultra dan Pemkab Wakatobi Perkuat Digitalisasi Keuangan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI - PT. Bank Pembangunan Daerah Sultra (Bank Sultra) dan Pemerintah Kabupaten Wakatobi bersinergi memperkuat digitalisasi keuangan daerah melalui pertemuan penting yang digelar...

Lolos Seleksi, Kontingen Porpri Wakatobi Ikuti Fornas VII di Bandung

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana melepas kontingen Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persatuan Olahraga Pernafasan Indonesia (Porpri) untuk bertarung di Festival Olahraga Rekreasi...

40 Pelaku Usaha di Wakatobi Dilatih Pengelolaan Bisnis dan Manajemen Olahan Hasil Laut

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak 40 pelaku wirausaha industri olahan hasil laut dilatih pengelolaan bisnis dan manajemen. Pelatihan yang dilakukan melalui dana alokasi khusus (DAK) non fisik...

4 Desa di Wakatobi Ini Bakal Dialiri Listrik

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak empat Desa di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) bakal dialiri listrik. Empat Desa di Wakatobi yang belum berlistrik tersebut adalah Desa Lentea,...

Jelang Pilkada Serentak, Kabinda Sultra Ajak Masyarakat dan Media Jaga Kondusifitas

KABARWAKATOBI.COM, KENDARI- Kepala Badan Intelijen Negara Daerah (Kabinda) Sulawesi Tenggara, Kolonel Inf Saripuddin, menyambut kunjungan silaturahmi dari Pengurus Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulawesi Tenggara...

Bupati Kunker ke Pengoperasian Pabrik Es di Tomia

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI - Di sela-sela Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Pulau Tomia, Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana bersama rombongan melakukan kunjungan kerja (Kunker)...

Malam Idulfitri di Wakatobi Bakal Dimeriahkan Takbir Keliling

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Malam perayaan hari raya idulfitri 1444 H/2023 Masehi di pulau Wangiwangi bakal dimeriahkan oleh pawai takbir keliling. Pemerintah Kabupaten Wakatobi melalui melalui Kepala Bagian...

Melalui Musrenbang, Bupati Serap Aspirasi Masyarakat di 8 Kecamatan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Tak mau menerima laporan di atas meja, Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mengawal secara langsung pelaksanaan musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan...

Bupati Genjot Status Cagar Biosfer Wakatobi untuk Pendapatan dan Kesejahteraan Masyarakat

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sudah sekitar 10 tahun Kabupaten Wakatobi ditetapkan sebagai Cagar Biosfer Dunia. Namun dengan status itu, pemerintah daerah (Pemda) belum bisa untuk mengkapitalisasi predikat...

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Gelar Lomba Bertutur di Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar lomba bertutur/mendongeng tingkat Sekolah Dasar (SD)/Madrasah ibtidaiyah (MI) se-Wakatobi. Lomba yang bertajuk tingkatkan budaya...

Pemkab Wakatobi Kucurkan Rp1,45 Miliar untuk Bedah 145 Rumah

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali menyalurkan bantuan program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) bagi masyarakat berpenghasilan rendah. Penyerahan bantuan...

Taekwondo Wakatobi Cetak Prestasi Gemilang di Kepton Cup

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sejumlah atlet asal Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra), berhasil mengharumkan nama daerahnya setelah memborong medali dalam Kejuaraan Taekwondo Kepton Cup 2025 yang digelar...

Berita Terbaru

This will close in 0 seconds