Ribuan Masyarakat Sambut Paslon BERHASIL di Pulau Binongko

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Ribuan masyarakat Pulau Binongko, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) menyambut kedatangan pasangan calon (Paslon) Bupati dan Wakil Bupati Wakatobi Bersama Haliana dan...

41 PNS Lakukan Sumpah Janji dalam Jabatan Fungsional, Begini Pesan Pj Sekda

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak 41 aparatur sipil negara (ASN) melakukan pengambilan sumpah janji pegawai negeri sipil (PNS) yang diangkat dalam jabatan fungsional. 41 PNS tersebut diambil...

Bupati Wakatobi Hadiri Hut ke 6 Aspeksindo, Begini Pesan Duta Maritim Delegasi Sultra

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Peringatan hari ulang tahun (HUT) Asosiasi Pemerintah Daerah Kepulauan dan Pesisir Seluruh Indonesia (Aspeksindo) yang ke-6 diselenggarakan bersamaan dengan pembukaan Sekolah Duta Maritim...

HUT Wakatobi ke 20, Stafsus Bupati Beberkan Pelayanan Merdeka Sehat

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pencapaian program merdeka sehat di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) tidak terlepas dari dukungan semua pihak untuk menyukseskan program tersebut. Khususnya squad tenaga...

Jelang Libur Lebaran Wings Air Siapkan 1.000 Tiket ke Kendari, Baubau dan Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Wings Air (kode penerbangan IW) member of Lion Air Group mengumumkan pengoperasion kembali (re-operate) efektif 10 April 2023 rute intra-Sulawesi Tenggara (Sultra) yang...

Mendagri RI Jadi Saksi Penandatanganan NPHD Pilkada Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia (RI) Muhammad Tito Karnavian menyaksikan langsung penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada)...

Relawan Muda Haliana Dua Periode Runner-up Turnamen Futsal di Mola Raya

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Relawan Muda Haliana 2 Periode (H2P) Khey Football Club (FC) juara 2 Turnamen Futsal Izha Cup I se-Mola Raya tahun 2024. Kejuaraan futsal itu...

Gratiskan BPJS untuk Warganya, Bupati Wakatobi Terima UHC Award 2024

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024. Penghargaan bagi daerah yang cakupan kesehatan semestanya tercapai itu diserahkan langsung...

Ketua DPD NasDem Wakatobi Berganti, Abdul Rahim Titip Agar Prestasinya Dilanjutkan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Nasional Demokrat (NasDem) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) berganti. Posisi ketua DPD Partai NasDem sebelumnya dipimpin Abdul...

4 Desa di Wakatobi Ini Bakal Dialiri Listrik

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak empat Desa di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) bakal dialiri listrik. Empat Desa di Wakatobi yang belum berlistrik tersebut adalah Desa Lentea,...

Lolos Seleksi, Kontingen Porpri Wakatobi Ikuti Fornas VII di Bandung

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana melepas kontingen Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persatuan Olahraga Pernafasan Indonesia (Porpri) untuk bertarung di Festival Olahraga Rekreasi...

PLN ULP Wangiwangi Promo Tambah Daya

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Perusahaan Listrik Negara (PLN) Unit Layanan Pelanggan (ULP) Wangiwangi menawarkan promo tambah daya sampai tanggal 30 November 2023. Manager PLN ULP Wangiwangi Muhammad Ryan...

Bukti Komitmen Haliana, Pemkab Wakatobi Buka Seleksi CPNS dan P3K Ini Kuotanya

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) akan membuka perekrutan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K). Kabar...

Bupati Wakatobi Minta OPD Sinkronisasi Pembangunan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mengingatkan pentingnya sinkronisasi pembangunan daerah. Hal itu ia sampaikan kepada perangkat pemerintah daerah (Pemda) setempat, pada pelaksanaan musyawarah...

Berita Terbaru

This will close in 0 seconds