Sambut HUT RI ke 78, 45 Barisan PAUD di Wakatobi Tampil Memukau

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Ratusan anak-anak antusias mengikuti pawai dalam rangka menyambut hari ulang tahun (HUT) kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang ke-78 di Pulau Wangiwangi, Kabupaten Wakatobi,...

Haliana Bersama Baznas Salurkan 647 Paket Beras di 6 Kecamatan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Selama kurang lebih enam hari, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) bersama Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menyalurkan ratusan paket bantuan...

Tim Warnai Wakatobi UGM Siap Berangkat KKN-PPM ke Kaledupa

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pada tanggal 20 Juni 2025 Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta akan menerjunkan sekitar lebih dari 8.000 mahasiswa. Ribuan mahasiswa tersebut bakal diberangkatkan pada...

41 PNS Lakukan Sumpah Janji dalam Jabatan Fungsional, Begini Pesan Pj Sekda

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak 41 aparatur sipil negara (ASN) melakukan pengambilan sumpah janji pegawai negeri sipil (PNS) yang diangkat dalam jabatan fungsional. 41 PNS tersebut diambil...

Haliana Serahkan Bantuan Rehabilitasi Rumah bagi Korban Bencana Alam di Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana menyerahkan bantuan rehabilitasi rumah bagi korban bencana alam di daerah setempat. Penyerahan bantuan itu berlangsung di...

Malam Idulfitri di Wakatobi Bakal Dimeriahkan Takbir Keliling

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Malam perayaan hari raya idulfitri 1444 H/2023 Masehi di pulau Wangiwangi bakal dimeriahkan oleh pawai takbir keliling. Pemerintah Kabupaten Wakatobi melalui melalui Kepala Bagian...

Bupati Lepas 84 CJH dan 2 Haji Plus Asal Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI- Sebanyak 84 Calon Jemaah Haji (CJH) dan 2 orang jemaah haji plus tahun 1445 Hijriyah/2024 Masehi dilepas oleh Bupati Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara...

ASN dan TNI/Polri Harus Netral pada Pemilu dan Pemilihan, Begini Penjelasannya

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Aparatur Sipir Negara (ASN), Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Kepolisian Republik Indonesia (Polri) harus netral dan tidak berpolitik praktis. Hal itu disampaikan Kepala...

Puskesmas Buranga Meriahkan HUT BPJS Kesehatan ke 56 di Pulau Kaledupa

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Puluhan masyarakat mengikuti senam program pengelolaan penyakit kronis (prolanis) dalam memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan yang ke-56....

Ini Pesan Bupati kepada CJH Asal Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Selain melakukan pelepasan untuk pemberangkatan Calon Jamaah Haji (CJH), Bupati Kabupaten Wakatobi Haliana juga menitipkan 8 pesan dan harapan kepada 86 CJH yang...

Pembangunan Infrastruktur Desa Sama Bahari dan Mantigola di Wakatobi Segera Dikerjakan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) rupanya tak tinggal diam mengenai pembangunan infrastruktur untuk masyarakat suku Bajo di sejumlah wilayah di daerah setempat. Hal...

Bupati Wakatobi Minta OPD Sinkronisasi Pembangunan

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mengingatkan pentingnya sinkronisasi pembangunan daerah. Hal itu ia sampaikan kepada perangkat pemerintah daerah (Pemda) setempat, pada pelaksanaan musyawarah...

Jelang Coklit, KPU Wakatobi Gelar Apel Bersama

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Menjelang Pencocokan dan Penelitian (Coklit) daftar pemilih, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) menggelar apel bersama Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK),...

Wakatobi Tuan Rumah Milad BKMT ke 43, Begini Pesan Gubernur Sultra

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI- Bupati Kabupaten Wakatobi, Haliana secara resmi membuka pelaksanaan Milad Badan Kontak Majelis Taklim (BKMT) yang ke-43 tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra). Acara itu...

Kader PDI Perjuangan Pimpin Sementara DPRD Wakatobi

KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Meraih kursi terbanyak dengan jumlah sembilan pada pemilihan anggota legislatif di bulan Februari 2024, Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan merekomendasikan Syaharuddin untuk menjadi...

Berita Terbaru

This will close in 0 seconds