Wings Air Layani Wakatobi Tanpa Subsidi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Maskapai udara Wings Air yang melayani rute penerbangan Wakatobi-Kendari masuk secara mandiri atau tanpa melalui subsidi pemerintah daerah (Pemda) setempat.
Hal itu disampaikan Bupati...
Wings Air Resmi Mengudara di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Maskapai penerbangan Wings Air Avions de Transport Regional (ATR)-72 mendarat dengan sempurna di bandara udara Matahora, Kecamatan Wangiwangi Selatan (Wangsel), Kabupaten Wakatobi, Sulawesi...
Pemkab Reaktivasi Penerbangan Wings Air di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pesawat Wings Air bakal mengudara kembali di Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra). Kabarnya maskapai penerbangan itu bakal beroperasi pada tanggal 21 Maret 2025.
Rute penerbangan...
Pemkab Wakatobi Gelar Musrenbang di Pulau Wangi-wangi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI - Setelah melakukan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) di enam kecamatan di Pulau Binongko, Tomia dan Kaledupa, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi juga melakukan...
Bupati Kunker ke Pengoperasian Pabrik Es di Tomia
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI - Di sela-sela Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Pulau Tomia, Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana bersama rombongan melakukan kunjungan kerja (Kunker)...
10 Paket UPI untuk Wakatobi di 2025
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Tahun ini Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) mendapatkan bantuan bedah unit pengolahan ikan (UPI). 10 paket UPI itu bersumber dari dana alokasi khusus...
Bank Sultra dan Pemkab Wakatobi Perkuat Digitalisasi Keuangan
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI - PT. Bank Pembangunan Daerah Sultra (Bank Sultra) dan Pemerintah Kabupaten Wakatobi bersinergi memperkuat digitalisasi keuangan daerah melalui pertemuan penting yang digelar...
4 UPI Skala Mikro Diresmikan Bupati Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI - Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana meresmikan empat unit pengolahan ikan (UPI) skala mikro kecil di pulau Wangiwangi, Kamis (9/1/2025).
Empat UPI...
Pemkab Wakatobi Gelar Pelatihan Tata Kelola Bisnis dan Pemasaran Destinasi Pariwisata
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten Wakatobi melalui Dinas Pariwisata menggelar Kegiatan Pelatihan Tata Kelola, Bisnis dan Pemasaran Destinasi Pariwisata dengan mengusung Tema “Strategi Pengelolaan Destinasi Pariwisata...
Efek Pilkada, Pengusaha Ikan di Wakatobi Diduga Diskriminasi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pengusaha ikan di pulau Wangiwangi, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) mengeluhkan pelayanan kapal motor (KM) Simba milik perseroan terbatas (PT) Aksar Saputra Lines...
Pemkab Terus Genjot SDM Kepariwisataan di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Objek wisata dan kuliner di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) tidak kalah menarik dengan wilayah yang ada di Kabupaten/Kota lainnya di Indonesia. Namun...
Presiden Prabowo Subianto Tandatangani PP Tentang Penghapusan Piutang Macet UMKM
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kebijakan tersebut mencakup penghapusan tagihan piutang macet kepada UMKM di tiga bidang yaitu pertanian, perkebunan, dan peternakan; perikanan dan kelautan; serta UMKM lainnya...
Pemkab Quatrick Selenggarakan Wakatobi Wave
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) quatrick menyelenggarakan Wakatobi wonderful festival and expo (Wave) dalam kurun waktu empat tahun berturut-turut.
Bupati Wakatobi Haliana...
Wakatobi Wave Resmi Dibuka, Intip Rangkaian Acaranya
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pelaksanaan Wakatobi Wonderful Festival and Expo (Wave) tahun 2024 di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) secara resmi dibuka.
Pembukaan Wakatobi Wave itu dimeriahkan oleh...
Perhelatan Wakatobi Wave Dikurasi Kemenparekraf RI
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGIPerhelatan event tahunan Wakatobi wonderful festival and expo (Wave) dikurasi oleh Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) Republik Indonesia (RI).
Kepala Bidang Pengembangan Pemasaran...