Gratiskan BPJS untuk Warganya, Bupati Wakatobi Terima UHC Award 2024
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) 2024.
Penghargaan bagi daerah yang cakupan kesehatan semestanya tercapai itu diserahkan langsung...
Bersama Komunitas Ojek Bupati Wakatobi Borong Dagangan Penjual Sambil Berbagi di Pasar
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana melakukan pemantauan harga sembako di pasar pagi Kecamatan Wangiwangi.
Usai melakukan pemantauan di pasar pagi Bupati juga melakukan...
40 Pelaku Usaha di Wakatobi Dilatih Pengelolaan Bisnis dan Manajemen Olahan Hasil Laut
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Sebanyak 40 pelaku wirausaha industri olahan hasil laut dilatih pengelolaan bisnis dan manajemen. Pelatihan yang dilakukan melalui dana alokasi khusus (DAK) non fisik...
Ini Penjelasan Mendagri Soal Kepala Daerah Akhir Jabatan 2024
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Masa jabatan kepala daerah yang kabarnya berakhir pada tahun 2024 masih menjadi diskusi berbagai kalangan di sejumlah daerah.
Pasalnya, banyak yang beranggapan dan berasumsi...
Jalan di Kaledupa Segera Dikerjakan lagi, Begini kata Haliana
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Melalui Dana Alokasi Khusus (DAK) dan Dana Alokasi Umum (DAU) sejumlah jalan di Pulau Kaledupa, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) bakal dikerjakan tahun...
Ada Pelayanan Kesehatan Gratis dan Khitanan Massal Gratis di Pulau Tomia
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bank Indonesia (BI) dan Tentara Nasional Indonesia (TNI) bekerjasama sekaligus berkolaborasi dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) melalui Pusat Kesehatan Masyarakat...
Inspektorat Bersama BPKP Sosialisasi Antikorupsi dan Pengendalian Gratifikasi DPRD Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Sulawesi Tenggara (Sultra) sosialisasi antikorupsi dan pengendalian gratifikasi di Kabupaten Wakatobi. Sosialisasi itu dilaksanakan oleh Inspektorat...
Ini Lokasi Salat Id di Wangiwangi dan Wangsel
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) menetapkan lokasi pelaksanaan salat idul fitri 1445 Hijriah 2024 Masehi untuk Kecamatan Wangiwangi dan Kecamatan Wangiwangi...
Efek Pilkada, Pengusaha Ikan di Wakatobi Diduga Diskriminasi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pengusaha ikan di pulau Wangiwangi, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) mengeluhkan pelayanan kapal motor (KM) Simba milik perseroan terbatas (PT) Aksar Saputra Lines...
Haliana Resmi Teken PKS, Bulan April Wings Air Mengudara di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Maskapai penerbangan Wings air segera mengudara kembali di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra). Hal itu ditandai dengan penandatanganan perjanjian kerjasama (PKS) antara Bupati...
Bupati Wakatobi Dukung Pemda Mubar Buka Penerbangan Sugimanuru-Haluoleo
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mendukung/merespon positif rencana penerbangan Makassar-Muna Barat (Mubar)-Kendari pulang pergi (PP).
Hal itu diungkapkannya usai mendapat kabar jika Pemerintah daerah...
84 Jamaah Haji Disambut Pemkab Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) menyambut kedatangan rombongan jamaah haji tahun 1446 Hijriah 2025 Masehi.
84 jamaah haji kloter 38 yang telah menunaikan...
Jelajah Kuliner Mantigola di Pulau Kaledupa
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Jika berbicara soal kuliner daerah, Mantigola di pulau Kaledupa, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra), menyimpan kekayaan rasa yang layak disorot.
Perkampungan yang dikenal...
Promosi Wakatobi Wave Sasar Lokasi Strategis
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) melalui Dinas Pariwisata (Dispar) telah melakukan promosi ke berbagai lokasi strategis.
Kepala Dispar Wakatobi Muhidin mengungkapkan, promosi...
Pemkab Wakatobi Kucurkan Rp1,45 Miliar untuk Bedah 145 Rumah
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) kembali menyalurkan bantuan program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) bagi masyarakat berpenghasilan rendah.
Penyerahan bantuan...


























