Kesbangpol Wakatobi Gelar Sosialisasi Pertanggungjawaban Bantuan Keuangan Parpol
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Delapan partai mengikuti sosialisasi pertanggungjawaban dana bantuan keuangan partai politik (Parpol) yang diselenggarakan Badan Kesatuan Bangsa Dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara...
Turis dari 8 Negara Meriahkan Peringatan Hut RI ke 78 di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-33 orang warna negara asing (WNA) memeriahkan upacara peringatan kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke 78 di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra), Kamis, (17/8/2023).
33...
HUT Kemerdekaan RI ke 78, Stafsus Bupati Cerita 2 Tahun Perjalanan Merdeka Sehat di...
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Dalam rangka mewujudkan pelayanan kesehatan yang baik di era pemerintahan yang dipimpin oleh Bupati Wakatobi Haliana dan wakilnya Ilmiati Daud berbagai upaya yang...
Bupati Wakatobi Hadiri Hut ke 6 Aspeksindo, Begini Pesan Duta Maritim Delegasi Sultra
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Peringatan hari ulang tahun (HUT) Asosiasi Pemerintah Daerah Kepulauan dan Pesisir Seluruh Indonesia (Aspeksindo) yang ke-6 diselenggarakan bersamaan dengan pembukaan Sekolah Duta Maritim...
Mahasiswa KKN Tematik UHO Sosialisasi Pengembangan Kelor di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Program pengabdian kepada masyarakat terintegrasi kuliah kerja nyata (KKN) tematik tahun 2023 Universitas Haluoleo (UHO) Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) mensosialisasikan konservasi lahan berbatu...
Sambut HUT RI ke 78, 45 Barisan PAUD di Wakatobi Tampil Memukau
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Ratusan anak-anak antusias mengikuti pawai dalam rangka menyambut hari ulang tahun (HUT) kemerdekaan Republik Indonesia (RI) yang ke-78 di Pulau Wangiwangi, Kabupaten Wakatobi,...
Semarak HUT RI ke 78, Pemkab Wakatobi Gelar Jalan Sehat Kebangsaan
KABARWAKATOBI.COM, WANGIWANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi menyelenggarakan jalan sehat kebangsaan dalam rangka menyemarakkan hari ulang tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) ke -78 di pulau Wangiwangi,...
Genjot Merdeka Sehat, Pemkab Wakatobi Bakal Bangun Laboratorium Kesehatan
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) bakal membangun laboratorium kesehatan di daerah setempat.
Kepala Dina Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Wakatobi Muliadin Anis mengatakan, Pemkab berupaya...
Bupati Wakatobi Dukung Pemda Mubar Buka Penerbangan Sugimanuru-Haluoleo
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana mendukung/merespon positif rencana penerbangan Makassar-Muna Barat (Mubar)-Kendari pulang pergi (PP).
Hal itu diungkapkannya usai mendapat kabar jika Pemerintah daerah...
36 Kelompok Budidaya Rumput Laut di Wakatobi Kebagian Paket Bantuan dari KKP RI
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Republik Indonesia (RI) menyalurkan 36 paket sarana prasarana (Sarpras) kebun bibit rumput laut (KBRL) secara simbolis.
Inspektur III KKP...
Tercatat Internasional, KLHK Sosialisasi Pelestarian Burung Endemik Asal Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Guna meningkatkan kepedulian masyarakat dalam melestarikan burung kebanggaan pulau Wangiwangi, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) bersama Balai Taman Nasional (TN) dan Pemerintah...
2 Unit Mesin 500kW untuk Listrik 24 Jam Tiba di Kaledupa
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Mesin untuk menyalakan listrik 24 di pulau Kaledupa, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) telah tiba di daerah tersebut
Manajer PLN Wangiwangi Muhammad Ryan Hidayat...
Wakatobi Ikut STQH Tingkat Provinsi Sultra
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Kabupaten Wakatobi, mengikuti Seleksi Tilawatil Qur'an dan Hadits (STQH) yang ke XXVII tingkat Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) tahun 2023. Perlombaan itu dimulai tanggal...
Bupati Wakatobi Lantik Dua Pejabat di Daerah, Begini Harapannya
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Bupati Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) Haliana melantik dua pejabat di daerah setempat. Pelantikan itu berlangsung di kantor sekretariat daerah, Kecamatan Wangiwangi, Jumat, (14/7/2023).
Mereka...
Jamaah Haji Dijadwalkan Tiba 29 Juli di Wakatobi
KABARWAKATOBI.COM, WANGI-WANGI-Jamaah haji asal Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara (Sultra) dijadwalkan tiba di daerah pada hari Sabtu 29 Juli 2023.
Pemerintah Kabupaten Wakatobi melalui melalui Kepala...